logo pt benaya visi teknologi
HYBRID WORK
Kerja Fleksibel

Kerja di kantor, remote location, bahkan saat bepergian. Produktif di mana pun dan kapan pun.

Play Video
Kenapa Hybrid Work?

Tentunya hal ini akan memudahkan karyawan untuk memilih bekerja di mana pun,
kapan pun dengan cara yang paling produktif.

Meningkatkan Inklusivitas

Meningkatkan Engagement

Meningkatkan Kesejahteraan

Teknologi apa yang diperlukan
untuk mendukung hybrid work?

Pastikan infrastruktur IT Anda memiliki bandwidth dan teknologi yang diperlukan untuk mendukung kerja hybrid/remote dengan aman.

Karyawan membutuhkan perangkat, aplikasi, dan aksesoris yang memungkinkan mereka mengirim pesan, meeting, melakukan panggilan telepon, dan berbagi konten dari mana saja, secara virtual.

Menerapkan kontrol keamanan berbasis kebijakan, memastikan visibilitas pengguna dan perangkat, melaporkan dan memperingatkan deteksi ancaman, dan mengenkripsi dan mengotentikasi pengguna dan perangkat secara end to end.

Menggabungkan data aplikasi, infrastruktur, dan transaksi untuk sebuah shared contextual view of operation untuk mengoptimalkan pengalaman kerja secara hybrid, biaya, dan performance.

Menyatukan kemampuan jaringan dengan fungsi keamanan cloud-native untuk menyederhanakan penerapan dan merampingkan manajemen di cloud.

Produk Terkait
Welcome to the world’s most trusted secure SD-WAN...
Welcome to Meraki cloud-first Wi-Fi.
Make IT more powerful with cloud-managed switching.
Your modern workplace at home, in the office,...
GET IN TOUCH
Dapatkan Konsultasi Gratis

Start chat

Nama *
Nomor HP *
Pesan *